Kamis, 10 Maret 2011

Khadafi: Kekuatan Asing Ingin Jajah Libya

“Mereka yang memperlihatkan kelemahan telah diincar."RABU, 9 MARET 2011, 16:28 WIBDenny Armandhanu Moammar Khadafi (AP Photo/Nasser Nasser)BERITA TERKAIT30.000 Pengungsi Libya Hilang di Perbatasan Pemberontak: Batas Waktu untuk Khadafi 72 Jam Krisis Libya, Satu Juta Orang Butuh Bantuan AS dan NATO Bahas Opsi Militer atas Libya Kekuatan Wanita Cantik di Balik Kuasa Khadafi VIVAnews - Pemimpin Libya, Muammar Khadafi, mengklaim telah menangkap beberapa warga asing yang disinyalir datang untuk mengacaukan negaranya. Dia juga memperingatkan akan ancaman penjajahan yang akan terjadi jika pemerintahan Libya jatuh. Pada siaran televisi Libya...

Berapa Lama Wanita Buang Waktu Belanja

Rata-rata wanita melakukan 301 kali aktivitas berbelanja setiap tahunnyaSENIN, 7 MARET 2011, 11:48 WIBMutia Nugraheni Belanja (inmagine.com)BERITA TERKAITSudahkah Perusahaan Melindungi Hak Wanita Agar Mental Anda Sehat, Cobalah Cara Ini Warna-warni Rambut Ala Rudy Hadisuwarno Bagaimana Wanita Dukung Kesehatan Pria Segelas Red Wine Sehari Obati Kanker Payudara VIVAnews - Wanita tampaknya memang ditakdirkan untuk jadi pembelanja sejati. Mulai sejak kecil Anda diminta orangtua untuk memilih barang belanjaan sendiri. Sebagai istri, Anda pun memiliki tugas mengatur seluruh kebutuhan belanja rumah tangga. Kebiasaan berbelanja sendiri ini tanpa...

Cara Terbaik Latih Disiplin Anak

Praktikkan 5 cara berikut ini agar si kecil tidak tumbuh sebagai 'pemberontak'.RABU, 9 MARET 2011, 15:14 WIBSiswanto, Lutfi Dwi Puji Astuti Disiplin anak (doc Corbis)BERITA TERKAITAgar Anak Mudah Berkonsentrasi Dilarang Peluk Anak di Sekolah Ini Pelajari Gaya Asuh Ibu Lewat Sidik Jari Biaya Pesta Ulang Tahun Bocah Ini Rp285 juta 35 Ribu Mainan Kuno Siap Dilelang VIVAnews - Tak mudah mengajarkan disiplin pada anak. Bila pendekatannya sampai salah, alih-alih mengikuti nasihat Anda, yang terjadi mereka justru akan memberontak. Lupakan mendidik anak dengan menonjolkan kekuasaan orang dewasa, misalnya memarahi atau memukul. Karena hal ini...

Pages 171234 »